March 2025
-
Sesuatu yang tidak aku tahu (III) – kebohongan
28 Maret 2025 “Sesuatu yang tidak aku tahu” kadang menjelma jadi pikiran yang berbohong. Seperti senja hari ini, dia berbohong bahwa aku tidak memiliki siapa-siapa. Sementara aku memiliki semua orang yang kubutuhkan di dalam hiduku. Lalu, meskipun aku memanggil kenyataan-kenyataan itu untuk kuproses di kepalaku, masih saja aku seolah terperdaya akan pikiran itu. Orang-orang di Continue reading
-
Huru-hara tiga hari
28 Maret 2025 25 Maret 2025Siang hari di sekolah aku baru menyadari bahwa jadwal kontrolku, besok 26 Maret, bersamaan dengan acara buka bersama di sekolah. Tentu ini bukan sesuatu yang mudah bagiku karena aku tidak suka sesuatu yang tergesa-gesa. Aku putuskan untuk reservasi hari ini dan bisa. Perasaanku lega meskipun pasti mendapat nomor paling akhir, Continue reading
-
Sendiri
23 Maret 2025 “Pindah ke tempat baru dengan orang-orang yang benar-benar baru” adalah aku. Aku juga tidak pernah menyangka akan memiliki perjalanan seperti ini. Hidupku tidak banyak diiringi rencana jadi aku menjalaninya secara spontan saja. Pilihan yang kuambil di akhir 2018 membawaku pada fase sendiri yang penuh liku, menyenangkan, tapi tentu saja ada bagian yang Continue reading
-
Telah Usang
23 Maret 2025 Aku melihat kekosonganmu, aku seolah bisa merasa hampamu. Pesan-pesan tersiratmu seringkali kubaca ulang. Doa tulusmu kuhayati hingga tuntas. Aku berterima kasih. Aku juga mendoakanmu. Aku tidak pernah menyangka sedalam itu perasaan yang kau pendam. Tapi kisah kita telah usang. Rasanya akan mudah untuk memulai kembali karena mencintaimu dulu juga bukanlah hal yang Continue reading
-
Terima Kasih
8 Maret 2025 Tuhan, terima kasih aku adalah seorang yang damai dan tenang. Terima kasih telah melimpahkan kedamaian dan ketenangan itu. Terima kasih atas kemampuanku memahami hal yang jika ini terjadi di masa lalu, aku pasti diliputi api menggebu yang pada nyatanya itu tidak akan ke mana-mana tapi membakar diriku sendiri. Tuhan, terima kasih atas Continue reading
